Jasa Pengurusan SIUJK Yogyakarta
Konsultanku.com

Dewasa ini peran jasa pengurusan SIUJK Yogyakarta atau Surat Izin Usaha Jasa Konstruksi semakin berkembang. Mereka tidak hanya memberikan konsultasi tapi turut menawarkan sejumlah opsi pengurusan SIUJK. Tugas Anda sebagai pemilik perusahaan adalah menyeleksi dan memilih layanan yang ditawarkan agar terhindar dari sanksi administrasi.

Menjalankan usaha yang legal wajib mengurus pemberkasan. Khusus perusahaan konstruksi, ada SIUJK yang harus diurus registrasinya. Perusahaan yang menjalankan kegiatan konstruksi skala kecil, menengah dan besar tanpa SIUJK akan diberi sanksi administrasi mengikuti Peraturan Menteri.

Bila ditanya, wajib tidak mengurus SIUJK? Maka jawabannya wajib terutama jika Anda ingin mematuhi hukum dan ketentuan yang telah diterapkan pemerintah. Sayangnya, pemahaman pentingnya mengurus SIUJK belum dicerna oleh seluruh perusahaan konstruksi.

Apakah wajib mengurus SIUJK bagi perusahaan konstruksi?

Faktanya, masih banyak jasa konstruksi yang belum memegang SIUJK bahkan tidak tertarik menggunakan jasa pengurusan SIUJK Yogyakarta terpercaya. Apakah sanksi administrasi yang akan dijatuhkan bagi perusahaan jasa konstruksi?

  • Peringatan Tertulis

Perusahaan yang tidak melakukan kewajibannya membuat SIUJK tidak langsung diberi sanksi yang berat. Pertama-tama, perusahaan mereka akan menerima surat peringatan.

Di dalam surat tersebut tertulis dengan jelas jika perusahaan jasa konstruksi telah melakukan pelanggaran karena menjalankan bisnis meski tidak memiliki SIUJK. Meski demikian, pemerintah masih berbaik hati dengan memberikan peringatan bukannya langsung menjatuhkan sanksi berat.

Perusahaan yang menerima surat peringatan baiknya langsung mengurus SIUJK melalui jasa pengurusan SIUJK Yogyakarta terbaik. Sehingga proses penerbitan SIUJK tidak berkepanjangan karena hambatan tertentu, seperti SKA yang belum terbit atau tidak termasuk sebagai KTA Asosiasi Konstruksi.

  • Dibekukannya Izin Usaha

Anda sudah mendapatkan surat peringatan tapi belum mengindahkannya otomatis izin usaha akan dibekukan oleh pemerintah. Perusahaan jasa konstruksi yang izin usaha beku tidak bisa menjalankan bisnisnya seperti biasa. Mereka tidak bisa ikut serta pada pembangunan baik yang dilakukan oleh pemerintah maupun swasta.

Citra perusahaan Anda akan memburuk di mata masyarakat. Dan dibutuhkan waktu yang lama untuk mengembalikannya seperti sediakala. Mencegah kondisi ini sangat mudah, silakan datangi kantor atau lembaga pengurusan SIUJK untuk membuat sertifikatnya.

Izin usaha yang dibekukan akan dicabut selambat-lambatnya 30 hari ketika Anda menunjukkan kepemilikan SIUJK pada pihak yang berwenang.

  • Dicabutnya Izin Usaha

Dan sanksi paling parah yang bisa diterima perusahaan konstruksi jika tidak memiliki SIUJK adalah kehilangan izin usaha. Saat izin usaha dicabut artinya Anda harus kembali ke titik nol. Proyek-proyek yang rencananya akan dikerjakan harus dibatalkan karena sanksi administrasi ini.

Perusahaan jasa konstruksi yang cerdas tentu tidak akan merusak citra perusahaan dan merugikan diri sendiri, bukan? daripada kehilangan fungsi perusahaan sebagai jasa konstruksi lebih baik membuat SIUJK. Malas melakukannya sendiri, banyak jasa pengurusan SIUJK yang bisa mewakili Anda.

Jasa pengurusan SIUJK Yogyakarta: membantu perusahaan hindari sanksi

Melihat sejumlah sanksi administrasi yang bisa diterima perusahaan Anda, masihkah Anda enggan membuat SIUJK? Menerima surat peringatan hanyalah awalan. Jika Anda tidak mengurus SIUJK-nya sedini mungkin tinggal menunggu hari izin usaha dicabut Pemda. 

Cara bijaksana menghindari hal tersebut adalah memilih jasa pengurusan SIUJK yang andal. Di Yogyakarta, terdapat banyak lembaga pengurusan SIUJK kompeten. Anda cukup menyeleksi dan memilih salah satunya.

Masing-masing jasa memiliki cara yang berbeda untuk mengurus penerbitan SIUJK Anda. Kenali visi dan misi mereka agar tidak salah pilih. Makin cepat SIUJK diurus jasa pengurusan SIUJK Yogyakarta. Semakin jauh risiko peringatan dan sanksi izin usaha dicabut dari perusahaan jasa konstruksi Anda.

Baca Juga : Solusi Mudah Mendapatkan Surat Ijin Usaha Konstruksi

INFO LEBIH DETAIL UNTUK PEMBUATAN DAN PERPANJANGAN BISA MENGHUBUNGI KAMI :

CALL / WA : 085216750634 Ira Aryanti

Email : info@konsultanku.com